Jika pada artikel kemarin
saya sempat membahas tentang keuntungan bagi Anda pengusaha kuliner
untuk menggunakan kemasan makanan bermutu foodgrade, kali ini kita
akan membahas tentang branding sebuah kemasan makanan.
Apakah menurut Anda sangat
penting membranding kemasan makanan usaha kuliner Anda?
Jika menurut Anda hal
tersebut tidaklah penting, maka Anda sudah salah besar. Membranding
kemasan makanan restoran Anda sangatlah penting. Selain meningkatkan
kesadaran merek dagang Anda, branding juga akan membuat orang lebih
mengingat tentang restoran Anda serta menu makanan Anda.
Selain itu, keuntungan lain
apabila kemasan Anda di branding adalah banyak pengunjung Anda yang
akan lebih mengenal produk Anda walau mereka tidak membeli produk
makanan Anda. Hal tersebut dikarenakan, saat pelanggan Anda membeli
makanan dan membawanya pulang, pelanggan Anda akan membawa kemasan
makanan dari restoran Anda yang telah dibranding. Besar
kemungkinannya saat berada di jalanan maka orang-orang yang ada di
sekitar akan melihat kemasan makanan milik Anda.
Jadi bukankah membranding
kemasan makanan Anda adalah suatu hal yang bagus?
Jika Anda ingin lebih serius
untuk mempromosikan usaha kuliner Anda, sebaiknya Anda membranding
kemasan makanan milik Anda.
Bingung harus kemana membuat
kemasan makanan yang dapat di branding? Coba cek di sini :
http://www.greenpack.co.id/
Tidak ada komentar:
Posting Komentar