Bagi yang mencintai makanan jepang
pasti tahu dong pizza ala jepang?
Pizza ala jepang ini terbuat dari
tepung terigu yang dicampur dengan air berisi sayuran, daging, ikan,
dll. Tepung terigu yang dicampur dengan air tersebut kemudian
dipanggang di atas besi datar yang biasa disebut dengan teppan.
Okonomiyaki sendiri sebenarnya berasal
dari kata Okonomi yang artinya suka-suka. Sedangkan yaki artinya
adalah panggang. Jadi Okonomiyaki merupakanan jenis makanan panggang
yang dapat anda kreasikan dengan suka-suka.
Biasanya orang lebih banyak
mengkreasikan bagian atasnya (topping). Topping tersebut disesuaikan
dengan selera si pemakan.
Okonomiyaki di jepang sendiri terbagi
menjadi 2 jenis :
- Okonomiyaki ala HiroshimaOkonomiyaki dari hiroshima dibuat dengan cara potongan-potongan kol diletakkan di atas adonan.
- Okonomiyaki ala KansaiOkonomiyaki dari kansai dibuat dengan cara potongan-potongan kol dicampur dengan adonan.
Nah peluang bagus untuk kamu yang ingin
usaha kuliner. Sebab di indonesia masih jarang sekali yang mengetahui
jenis makanan ini. Jika kamu ingin menyajikan menu yang unik maka
Okonomiyaki merupakan makanan yang tepat.
Atau anda bisa juga membuka layanan
pesan antar dan memanfaatkan take away box untuk membranding usaha
okonomiyaki anda. Jika anda ingin mencari box makanan untuk berbagai
aneka macam makanan, anda dapat mengunjungi link berikut ini :
http://www.greenpack.co.id/
Tidak ada komentar:
Posting Komentar